Estimasi Anggaran Pembangunan Pasar Sanggeng Manokwari Rp170 Miliar
Papua Barat Desember 13, 2021 admin 0

Wakil Menteri Perdagangan RI, Doktor Jerry Sambuaga di dampingi Bupati Manokwari, Hermus Indou Kepala Dinas PU Kabupaten Manokwari, Ketua Asosiasi Pasar Sanggeng serta tenaga ahli Pemda Manokwari melihat kondisi Pasar Sanggeng Manokwari, Sabtu (11/12/2021). PAPUADALAMBERITA. FOTO: RUSTAM MADUBUN
PAPUADALAMBERITA.COM. MANOKWARI – Wakil Menteri Perdagangan RI, Doktor Jerry Sambuaga berharap Pemerintah Daerah Kabupaten Manokwari segera mengajukan permohonan ke Kementrian Perdagangan RI untuk revitalisasi pembangunan Pasar Sanggeng Manokwari.
Baca Juga: Wamen Perdagangan Dorong Percepatan Pembangunan Pasar Sanggeng
‘’Pak Bupati segera ber surat resmi sesuai prosedur regulasi Kami akan melihat dan mereview, kami akan bekerja sama dengan PUPR, kami akan rekomendasi sehingga pembangunan revitalisasi
pasar secepatnya dilaksanakan,’’ kata Wakil Menteri Perdagangan yang didampinggi bupati Manokwari, ditemui wartawan di Pasar Sanggeng Manokwari, Sabtu (11/12/2021).
Wakil menteri Perdagangan dalam peninjauaan didampingi Bupati Manokwari Hermus Indou, SIP, MH, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Manokwari M Situmorang, Ketua Asosiasi Pasar Sanggeng Yaser dan konsultan.
Dihadapan wakil menteri, Kepala Dinas PU menjelaskan secara singkat tentang rencana pembangunan pasar yang direncanakan berlantai empat, dengan konspe pasar tardisional dan konsep pasar moderen.
‘’Estimasi rencana pembangunan pasar sekitar Rp170 Miliar,’’ ujar Kepala Dinas PU Kabupaten manokwari kepada wartawan disela-sela kunjungan ke Pasar Sanggeng.
Sebelum mentwakil menteri melakukan kunjungan ke pasar Sanggeng, Ketua Asosiasi Pasar Sanggeng Yaser dihadapan wakil menteri dan bupati Manokwari meminta perhatian pemerintah untuk pembangunan dan renovasi pasar Sanggeng, karena selain pernah terbakar, juga kondisi pasar sudah tidak layak.(tam)
Related Posts
-
Bupati Manokwari Minta Wakil Menteri Bangun Pasar Sanggeng
Wakil Menteri Perdagangan RI, Doktor Jerry Sambuaga dan Bupati Manokwari Hermus Indou, SIP, MH menhgadiri…
-
Wamen Perdagangan Dorong Percepatan Pembangunan Pasar Sanggeng
PAPUADALAMBERITA.COM. MANOKWARI - Kementerian Perdagangan RI terus mendorong percepatan pembangunan sektor perdagangan melalui revitalisasi pasar…
-
Koramil Manokwari Edukasi Tentang PPKM Darurat di Pasar Sanggeng
Sosialisasi PPKM oleh Danramil kepada warga di Pasar Sanggeng Manokwari. PAPUADALAMBERITA. FOTO: ISTIMEWA PAPUADALAMBERITA.COM. MANOKWARI…
-
Partai Persahabatan, Kodim Manokwari VS Pemuda Karang Taruna Sanggeng
Partai persahabatan antara Kodim Manokwari melawan pemuda karang taruna Sanggeng, Manokwari. PAPUADALAMBERITA. FOTO: ISTIMEWA PAPUADALAMBERITA.COM.…
-
Koramil Manokwari Gelar Ahad Ceria Bersama Pondok Sahabat Anak Sanggeng
Koramil Manokwari bersama Pondok Sahabat Anak Sanggeng, Manokwari, Ahad (25/4/2021). PAPUADALAMBERITA. FOTO: KODIM MANOKWARI PAPUADALAMBERITA.COM.…
Umat Katolik Tomage Bangun Gereja secara Swadaya
Papua Barat Mei 28, 2023 0
No comments so far.
Be first to leave comment below.