Galeri FotoPapua Barat

Berbelasungkawa, Bupati Manokwari Ziarah ke Makam Demas P Mandacan

226
×

Berbelasungkawa, Bupati Manokwari Ziarah ke Makam Demas P Mandacan

Sebarkan artikel ini
Print

Bupati Manokwari memberi salam kepada Irma Purnamasari, istri mendaing Demas Paulus Mandacan, Selasa (20/4/2021). PAPUADALAMBERITA. FOTO: RUSTAM MADUBUN

Bupati Manokwari dan Irma Purnamasari, istri mendaing Demas Paulus Mandacan, Selasa (20/4/2021). PAPUADALAMBERITA. FOTO: RUSTAM MADUBUN

Bupati Manokwari, Wakil Bupati Manokwari, Sekda Kabupaten Manokwari pimpinan SKPD Pemda Manokwari saat berziara ke makam Demas Paulus Mandacan, Selasa (20/4/2021). PAPUADALAMBERITA. FOTO: RUSTAM MADUBUN

PAPUADALAMBERITA.COM. MANOKWARI –  Satu tahun sudah kepergian Bupati Manokwari, Demas Paulus Mandacan 20 April 2020-20 April-2021.  Pemerintah Daerah Kabupaten Manokwari mengenang hari duka itu, ikut berbelasungkawa, Bupati Manokwari, Hermus Indou, Wakil Bupati Manokwari, Edi Budoyo, Sekda Kabupaten Manokwari, serta sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) ikut hadir.  Irma Purnamasari, istri mendiang almarhum bersama putra dan putrinya ikut hadir di pemakaman Taman Kusuma Bangsa di Kawasan Sanggeng. Tak ada acara serimonial, hanya penaburan bunga yang diawali oleh Bupati, wakil bupati, Sekda Istri dan anak mendiang Demas P Mandacan, disusul OPD serta sejumlah tokoh partai PDIP dimana almarhum semasa hidup  sebagai ketua partai.(tam)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *