LIMA warga Manokwari pengendara kendaraan roda dua ini taat terhadap protokol kesehatan dengan pakai masker saat berkendaraan, tetapi tidak taat aturan lalu lintas yaitu tidak memakai helem pengaman kepala sebagai bagian dari keselamatan berlalu lintas. Foto ini diambil pada Senin (9/8/2021) pukl 18.04 WIT di perempatan lampu pengatur lalu lintas haji Bauw Wosi Manokwari Papua Barat.PAPUADALAMBERITA. FOTO: RUSTAM MADUBUN